Senin, 04 April 2011

mengganti gadget daftar halaman dengan daftar link/linklist

Template awal blogger (yang di kostumisasi menggunakan desainer) memang digunakan untuk "laman blog" yang ditaruh di atas menu navigasi. sebenarnya ini sudah cukup dengan gadget tersebut, tapi anda bisa mengubahnya
menjadi daftar link sehingga anda bisa lebih bebas menentukan kemana navigasi itu nantinya akan ditujukan.

berikut ini tata caranya :

1. pada bagian edit HTML, JANGAN pilih "Expand Widget Template"
2. cari tag berikut
<b:widget id='PageList
3. dan anda akan menemukan baris kode seperti berikut ini
<b:widget id='PageList1' locked='false' title='Pages' type='PageList'/>
4. ganti baris kode tersebut dengan kode berikut ini:
<b:widget id='LinkList123' locked='false' title='Menu' type='LinkList'>
<b:includable id='main'>
<div class='widget-content PageList'>
   <ul>
     <b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
     <li class='selected'>
     <a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a>
     </li>
     <b:else/>
     <li><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></li>
     </b:if>
     <b:loop values='data:links' var='link'>
       <b:if cond='data:blog.url == data:link.target'>
       <li class='selected'>
       <a expr:href='data:link.target'><data:link.name/></a>
       </li>
       <b:else/>
       <li><a expr:href='data:link.target'><data:link.name/></a>
       </li>
       </b:if>
     </b:loop>
   </ul>
   <b:include name='quickedit'/>
</div>
</b:includable>
</b:widget>
5. simpan template
6. sekarang anda bisa mengubah atau menambahkan link yang anda inginkan seperti pada daftar link seperti biasa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar